Sumber gambar dari soompi.com Tahun 2017 akan segera berakhir, jika kita melihat ke belakang sebentar maka sudah banyak sekali momen-mo...

7 Karakter Wanita Dalam Drakor Yang Jadi Trend Fashion 2017

Sumber gambar dari soompi.com
Tahun 2017 akan segera berakhir, jika kita melihat ke belakang sebentar maka sudah banyak sekali momen-momen indah yang berharga telah kita lalui. Buat para penggemar drama korea (drakor) khususnya, di tahun ini, banyak sekali drakor yang membuat hati kita terkesan sehingga beberapa drakor enggan membuat kita move on dengan cepat. Beberapa alasan seperti jalan ceritanya yang menarik, kemampuan akting para pemainnya yang keren, dan sinematografi (cara pengambilan gambar atau angle) yang indah. Selain hal-hal tadi ada juga satu hal yang membuat penggemar senang nonton drakor, yaitu cara berpakaian (fashion style) yang dipakai aktor atau aktrisnya dalam memainkan karakternya.

0 coment�rios:

Yuk, kita berdiskusi di sini ☺💕. Terima Kasih.

Sumber gambar dari youtube.com/TC Candler Bangtan Boys (BTS) merupakan salah satu boyband yang paling bersinar tahun ini, karena perol...

BTS Mendominasi Daftar 100 Wajah Tertampan 2017 Versi TC Candler

Sumber gambar dari youtube.com/TC Candler
Bangtan Boys (BTS) merupakan salah satu boyband yang paling bersinar tahun ini, karena perolehan prestasi mereka yang gemilang. Seperti diketahui dari wm.ucweb.com (14/12/2017), musik-musik mereka berhasil masuk kedalam daftar teratas di Billboard Amerika. Sekarang BTS kembali mendapatkan penghargaan. Kali ini bukan tentang musik tetapi karena wajah tampan para personilnya.

0 coment�rios:

Yuk, kita berdiskusi di sini ☺💕. Terima Kasih.

Sumber gambar dari  kpopchart.net     Drama Korea (drakor) terbaru tvN yang berjudul Hwayugi berhasil mendapatkan perhatian dari para p...

Hwayugi Berhasil Pikat Penonton Di Episode Pertama

Sumber gambar dari kpopchart.net  
Drama Korea (drakor) terbaru tvN yang berjudul Hwayugi berhasil mendapatkan perhatian dari para penonton. Sejak ditayangkan episode pertama kemarin Sabtu, Hwayugi sudah mendapatkan rating yang tinggi dan mampu mengalahkan rekor rating drakor Goblin. Seperti dikutip dari soompi.com (23/12/2017) episode pertama Hwayugi mendapatkan rating sebesar 5,3% secara nasional, dengan rating real-time memuncak pada angka sebesar 6,3%.

0 coment�rios:

Yuk, kita berdiskusi di sini ☺💕. Terima Kasih.

Siapa yang sudah tidak sabar untuk menonton drama Korea (drakor) yang satu ini? Saya hehehe. Iya banyak kdrama lovers (penggemar drakor) su...

Lee Seung Gi, Yakin Hwayugi Mampu Meraih Rating Tinggi

Siapa yang sudah tidak sabar untuk menonton drama Korea (drakor) yang satu ini? Saya hehehe. Iya banyak kdrama lovers (penggemar drakor) sudah tidak sabar untuk nonton drakor Hwayugi ini. Salah satu drakor yang diprediksi akan laris manis ini akan mulai tayang besok.
Sumber gambar dari brilio.net

0 coment�rios:

Yuk, kita berdiskusi di sini ☺💕. Terima Kasih.

Sumber gambar dari wowkeren.com Acara tahunan yang sudah ditunggu-tunggu kdrama lovers akan segera digelar pada akhir tahun nanti. Acar...

MBC Dan KBS, Resmi Umumkan Kategori-Kategori Bagi Penghargaan Drama 2017

Sumber gambar dari wowkeren.com
Acara tahunan yang sudah ditunggu-tunggu kdrama lovers akan segera digelar pada akhir tahun nanti. Acara yang diadakan untuk memberikan penghargaan bagi drama Korea (drakor) terbaik di tahun 2017 ini sudah dinanti oleh banyak penggemar. Untuk MBC Drama Awards akan diadakan pada 30 Desember mendatang, sementara KBS Drama Awards akan diadakan pada 31 Desember nanti.

0 coment�rios:

Yuk, kita berdiskusi di sini ☺💕. Terima Kasih.

Sumber gambar dari cnn.com Memiliki sosok inspirasi yang dijadikan sebagai panutan dalam hidup merupakan hal yang wajar bagi setiap ora...

Big Bang, Panutan Para Idola Di 2017

Sumber gambar dari cnn.com
Memiliki sosok inspirasi yang dijadikan sebagai panutan dalam hidup merupakan hal yang wajar bagi setiap orang. Hal ini jugalah yang terjadi dalam industri musik Korea atau yang lebih dikenal dengan sebutan KPop ini. Walaupun mereka sudah menjadi idola bagi fansnya tetapi mereka juga masih memiliki sesosok yang menjadi inspirasi dan panutan dalam berkarya. Biasanya mereka terinspirasi dari para seniornya yang memiliki segudang prestasi gemilang.

0 coment�rios:

Yuk, kita berdiskusi di sini ☺💕. Terima Kasih.

Berkembangnya drama korea (drakor) hingga ke seluruh dunia termasuk Indonesia membuat penulis ingin mengulas lebih jauh mengapa drakor ini ...

6 Sebab Mengapa Drakor Menjadi Dicintai

Berkembangnya drama korea (drakor) hingga ke seluruh dunia termasuk Indonesia membuat penulis ingin mengulas lebih jauh mengapa drakor ini begitu dicintai. Selain karena para aktor dan aktrisnya yang rupawan, menurut penulis 6 sebab inilah yang mampu membuat penonton jatuh cinta.

0 coment�rios:

Yuk, kita berdiskusi di sini ☺💕. Terima Kasih.

Sumber gambar dari twitter.com-InfoHumasBMKG Gempa bumi yang terjadi semalam membuat penulis ingin membuat tulisan ini. Gempa bumi mema...

Saat Gempa, Lakukanlah Hal Berikut Ini Yuk

Sumber gambar dari twitter.com-InfoHumasBMKG
Gempa bumi yang terjadi semalam membuat penulis ingin membuat tulisan ini. Gempa bumi memang bisa terjadi di Indonesia karena negara ini terletak pada pertemuan 3 lempeng utama dunia, yaitu lempeng Australia, Eurasia (Eropa dan Asia), dan Lempeng Pasifik. Karena hal itulah membuat Indonesia memiliki potensi rawan gempa bumi. Selain itu gempa bumi juga bisa disebabkan oleh aktivitas gunung berapi dan jatuhnya bebatuan.

0 coment�rios:

Yuk, kita berdiskusi di sini ☺💕. Terima Kasih.

Menjadi seorang idola di Korea bukanlah hal yang mudah, karena mereka dituntut untuk memiliki banyak keterampilan, seperti menyanyi, menari...

Selain Nyanyi, Ternyata 6 Idola Tampan Ini Jago Masak

Menjadi seorang idola di Korea bukanlah hal yang mudah, karena mereka dituntut untuk memiliki banyak keterampilan, seperti menyanyi, menari, dan berakting. Sehingga para idola tersebut bisa dibilang sebagai artis multitalenta. Jadi tidak heran jika idola-idola Korea mempunyai banyak penggemar.

Buat 6 idola tampan yang berikut ini, mereka enggak hanya pintar menyanyi dan menari loh, tetapi ada hal lain yang semakin membuat para penggemarnya semakin cinta. Apa itu ya? Ternyata mereka jago masak. Kira-kira siapa aja ya mereka?

0 coment�rios:

Yuk, kita berdiskusi di sini ☺💕. Terima Kasih.

Siapa diantara sahabat yang bermimpi memiliki kekuatan supernatural? Memiliki kekuatan supernatural merupakan suatu kelebihan yang tidak di...

7 Drakor Terbaru Yang Menceritakan Tentang Kekuatan Supernatural

Siapa diantara sahabat yang bermimpi memiliki kekuatan supernatural? Memiliki kekuatan supernatural merupakan suatu kelebihan yang tidak dimiliki oleh setiap orang. Oleh karena itu, terkadang orang yang memiliki kekuatan supernatural juga akan memiliki tanggung jawab yang lebih banyak daripada orang yang normal (kalimat ini terinspirasi dari dialog di film Spiderman yang dimainkan oleh aktor Tobey Maguire tahun 2002).

0 coment�rios:

Yuk, kita berdiskusi di sini ☺💕. Terima Kasih.

Sumber gambar dari cnnindonesia.com Selalu memperoleh rating tertinggi untuk drama korea (drakor) di akhir pekan membuat my golden life...

5 Alasan Putri Tertukar Versi Korea Dicintai

Sumber gambar dari cnnindonesia.com
Selalu memperoleh rating tertinggi untuk drama korea (drakor) di akhir pekan membuat my golden life semakin dicintai penggemar (kdrama lovers). Memasuki episode ke 30, sudah banyak kdrama lovers yang penasaran bagaimana akhir cerita drakor ini.

Tim KBS (entertainment weekly) akhirnya menayangkan behind the scene (dibalik layarnya) my golden life, agar kdrama lovers bisa mengetahui dan mengenal lebih dekat sosok aktris dan aktor utama my golden life. Ada 5 alasan yang dibeberkan oleh entertainment weekly, mengapa kdrama lovers mencintai my golden life (putri tertukar versi Korea).

0 coment�rios:

Yuk, kita berdiskusi di sini ☺💕. Terima Kasih.

Siapa yang suka nonton film kartun? Saya hehehe. Dari anak-anak hingga dewasa, hampir semua jenis usia mencintai film kartun. Namun biasany...

7 Film Disney Yang Punya Pesan Moral

Siapa yang suka nonton film kartun? Saya hehehe. Dari anak-anak hingga dewasa, hampir semua jenis usia mencintai film kartun. Namun biasanya film kartun memang identik dengan anak-anak dan film kartun biasanya menjadi pilihan tontonan bagi keluarga.

Mencari tontonan yang tepat bagi keluarga, khususnya anak-anak merupakan tantangan tersendiri bagi orang tua. Karena belum tentu film kartun pun cocok ditonton oleh anak-anak atau segala jenis usia. Tetapi ada loh film kartun yang memiliki pesan moral yang terkandung di dalamnya. Yuk intip 7 film disney yang memiliki pesan moral berikut ini. Boleh ya, jadi rencana berkumpul dengan keluarga di akhir tahun nanti, sambil nonton film kartun yang punya pesan moral seperti ini? Agar di tahun depan, kita bisa semakin semangat dan bersyukur dalam hidup ini.

0 coment�rios:

Yuk, kita berdiskusi di sini ☺💕. Terima Kasih.

Tak terasa tahun 2017 akan segera berakhir. Kira-kira sudah merencanakan kegiatan apa di awal tahun nanti? Kalau belum ada rencana, boleh l...

5 Film Hollywood Yang Akan Tayang Di Januari Dan Februari 2018

Tak terasa tahun 2017 akan segera berakhir. Kira-kira sudah merencanakan kegiatan apa di awal tahun nanti? Kalau belum ada rencana, boleh loh nonton ke bioskop bersama teman, sahabat, ataupun keluarga, karena ada beberapa film-film yang luar biasa yang akan tayang di 2018 nanti dan mungkin sudah sahabat tunggu-tunggu. Nah buat yang emang gemar nonton film ada 5 film Hollywood yang akan tayang di Januari dan Februari nanti loh, siap-siap nabung dari sekarang ya kalau film-film ini termasuk favoritmu.

6 coment�rios:

Yuk, kita berdiskusi di sini ☺💕. Terima Kasih.

Buat penggemar drama korea (kdrama lovers) pasti punya tema drama korea (drakor) favorit. Ada yang suka drakor tema hukum dan aksi kriminal...

3 Drakor Sejarah Yang Terinspirasi Dari Kisah Nyata

Buat penggemar drama korea (kdrama lovers) pasti punya tema drama korea (drakor) favorit. Ada yang suka drakor tema hukum dan aksi kriminal seperti drakor Tunnel dan Queen Of Mystery bisa jadi pilihan. Kalau yang suka dengan ya medis bisa nonton drakor Good Doctor. Nah buat yang senang dengan tema sejarah kerajaan Korea atau sebutan istilahnya Saeguk boleh loh nonton tiga drakor ini.

0 coment�rios:

Yuk, kita berdiskusi di sini ☺💕. Terima Kasih.

MV atau  music video  atau video klip merupakan salah satu hal yang paling ditunggu oleh para fans garis keras (penggemar fanatik) sebuah b...

MV Bangtan Boys Lebih Banyak Ditonton Di 2017

MV atau music video atau video klip merupakan salah satu hal yang paling ditunggu oleh para fans garis keras (penggemar fanatik) sebuah boyband korea. Mengapa? Karena melalui MV itulah para fans bisa melihat wajah dan aksi keren para idola.

MV biasanya dirilis oleh para boyband korea saat mereka melakukan comeback (kembali tampil setelah lama vakum dari dunia hiburan). Kali ini penulis mau memberikan MV boyband korea yang baru comeback dan sudah laris manis ditonton jutaan fansnya.

0 coment�rios:

Yuk, kita berdiskusi di sini ☺💕. Terima Kasih.

Sumber gambar dari id.castko.com Persaingan antar drama korea (drakor) semakin memanas. Setelah Two Cops (tayang di MBC) dan Doubtful V...

Black Night Dan I'm Not A Robot Drakor Akan Bersaing Besok

Sumber gambar dari id.castko.com
Persaingan antar drama korea (drakor) semakin memanas. Setelah Two Cops (tayang di MBC) dan Doubtful Victory (tayang di SBS) yang bersaing untuk hari dan jam (slot) tayang Senin dan Selasa malam, akan ada lagi drakor yang head to head (saingan di slot tayang yang sama), yaitu Black Knight (tayang di KBS2) dan I'm Not A Robot (tayang di MBC). Mereka akan bersaing untuk pertaruhan rating slot tayang di Rabu dan Kamis. Siapakah kira-kira yang akan jadi jawaranya?

Dua drakor yang akan tayang perdana besok (06/12/2017) ini memiliki tema (genre) cerita yang berbeda. Black Knight yang akan tayang di KBS2 ini mengusung tema melodrama sementara I'm Not A Robot memiliki tema komedi romantis. Mereka siap tampilkan yang terbaik dan bersaing besok.

0 coment�rios:

Yuk, kita berdiskusi di sini ☺💕. Terima Kasih.

Kdrama lovers (penggemar drama Korea) senang drama korea (drakor) yang jalan ceritanya happy ending atau sad ending? Kdrama lovers lebih su...

8 Drakor Yang Ceritanya Bikin Banjir Air Mata

Kdrama lovers (penggemar drama Korea) senang drama korea (drakor) yang jalan ceritanya happy ending atau sad ending? Kdrama lovers lebih suka yang berakhir happy ending tapi jalan ceritanya bikin kita yang nonton galau dan baper atau cerita awalnya menyenangkan tapi akhir ceritanya sedih? Soalnya kali ini, penulis mau coba nulis tentang drakor yang jalan ceritanya atau ending ceritanya bisa bikin mewek (nangis) melulu atau banjir air mata. Seperti, 8 drakor berikut ini.

Tapi untuk kali ini dibatasi dari 2011 sampai 2014 ya drakornya. Jadi drakor yang tayangnya sebelum 2011 dan sesudah 2014 enggak ikutan di list dulu ya. Baiklah, berikut ini listnya

1. 49 days
Sumber gambar dari hype.idntimes.com
Cerita yang bertema cinta dipadu dengan fantasi ini merupakan salah satu drakor terbaik pada tahun 2011. Drakor 49 days ini bercerita tentang seorang wanita bernama Shin Ji Hyun yang sedang mengalami kondisi koma karena kecelakaan. Karena kondisi yang koma ruh Shin Ji Hyun keluar dari tubuhnya dan bertemu dengan malaikat maut bernama Song Yi Soo.

0 coment�rios:

Yuk, kita berdiskusi di sini ☺💕. Terima Kasih.

Sumber gambar dari korea.iyaa.com 2017 akan segera berakhir, persaingan drama korea (drakor) pun semakin memanas. Hal ini dikarenakan b...

Rating Doubtful Victory Lebih Unggul Dari Two Cups

Sumber gambar dari korea.iyaa.com
2017 akan segera berakhir, persaingan drama korea (drakor) pun semakin memanas. Hal ini dikarenakan beberapa drakor yang sedang tayang saat ini mengusung tema cerita yang sama. Yaitu tema cerita bergenre hukum dan aksi.

Sama halnya dengan dua drakor yang baru saja tayang perdana ini, Doubtful Victory dan Two Cops. Memiliki tema hukum dan aksi, membuat dua drakor ini masuk ke deretan panas persaingan.

Selain memiliki tema cerita yang sama. Drakor Doubtful Victory dan Two Cops juga bersaing dalam memikat hati para penggemar drama korea (kdrama lovers). Pasalnya dua drakor ini memiliki jam dan hari tayang yang sama.

0 coment�rios:

Yuk, kita berdiskusi di sini ☺💕. Terima Kasih.

Karya Antologiku

My Community

Teman-Teman SehatiQ

Blog Archive